Asma, Alergi, Sinusitis, Pernafasan

Asma, Alergi, Sinusitis, Pernafasan

asma
Alergi adalah suatu gangguan pada tubuh yang menjadikannya teramat sensitif terhadap suatu bahan/senyawa, yang bagi orang lain tidak menimbulkan gangguan.

Asma adalah penyakit yang menimbulkan penyempitan pada saluran pernafasan. Akibatnya sedikit udara yang dapat bergerak keluar masuk ke dalam paru-paru sehingga penderita mengalami sesak nafas. Serangan Asma dapat terjadi kapan saja dan dimana saja. Penyakit ini mempunyai banyak faktor penyebab dimana yang paling sering terjadi karena faktor atopi atau Alergi.

Alergi bisa disebabkan oleh berbagai faktor diantaranya makanan, obat, parfum, serangga, suhu udara dan polusi.

Selain menimbulkan serangan Asma, Alergi juga dapat menyebabkan gatal-gatal, bersin-bersin, pilek dan masih banyak lagi.

Reaksi Alergi dapat diatasi dengan berbagai cara seperti:
  • Menghindari atau menjauhkan diri dari zat penyebab Alergi.
  • Menggunakan obat anti-alergi (antihistamin). Tetapi perlu di fahami bahwa obat anti-alergi hanya berfungsi untuk mengatasi reaksi Alergi sesaat, bukan menyembuhkan. Obat antihistamin hanya digunakan bila perlu dan tidak dianjurkan untuk digunakan dalam jangka waktu yang panjang.
  • Meningkatkan daya tahan tubuh terhadap penyebab Alergi dengan menggunakannya sedikit demi sedikit secara bertahap.
Sinusitis terjadi karena peradangan pada rongga-rongga udara di sekitar hidung yang diikuti oleh infeksi saluran pernafasan. Infeksi pada rongga sinus tersebut mengakibatkan membentuknya lendir sehingga tersumbatnya saluran udara melalui hidung. Penumpukan lendir merupakan tempat berkembang biaknya bakteri. Sinusitis biasanya terjadi di sekitar area mata, tulang pipi dan rongga hidung.

Gejala Sinusitis biasanya sakit kepala, sakit dalam telinga, hilang indra penciuman, sakit pada tulang pipi, kadang-kadang disertai demam. Sinusitis kronik biasanya disebabkan oleh faktor struktur tulang di dalam hidung yang menghalangi jalur keluar masuknya udara melalui hidung sehingga mudah terjadinya penumpukan lendir dan berkembang biaknya bakteri.

Herbal untuk Sinusitis bersifat anti bakteri dan antiseptik sehingga dapat membunuh bakteri dan menyembuhkan infeksi pada rongga sinus. Herbal oil tersebut juga membantu pengeluaran lendir pada rongga sinus sehingga melegakan saluran pernafasan melalui rongga hidung.

Peran Produk HDI

Membangun sistem imunitas tubuh yang baik sehingga tidak rentan terhadap Alergi bisa didapatkan melalui produk perlebahan untuk membantu meredakan Alergi sambil meningkatkan kekebalan tubuh secara alami.

Produk perlebahan adalah suplemen kesehatan, tidak seperti obat yang memberikan hasil instan, produk perlebahan memberi efek terapi jangka panjang. 

Jadi produk perlebahan sangat aman untuk dikonsumsi dalam waktu yang lama dan tidak menimbulkan efek samping atau resistensi.

HDI Bee Propolis yang merupakan sumber antioksidan yang tinggi dan HDI Aller Bee-Gone bermanfaat membantu meningkatkan sistem kekebalan tubuh dan mengatasi peradangan. Kandungan glutamine dan vitamin B6 dalam HDI Aller Bee-Gone juga memberikan solusi jangka panjang dalam mengatasi Alergi.

Dengan meningkatkan sistem kekebalan tubuh maka kepekaan terhadap alergen penyebab Alergi pun akan berkurang. Bee Pollen selain kaya akan nutrisi yang lengkap juga membantu meredakan Alergi dan meningkatkan sistem imun secara alami.
DAFTAR ISI | DAFTAR PENYAKIT | DAFTAR PRODUK HDI | DAFTAR MEMBER HDI

PEMESANAN:
Tlp./WA. 0821 9496 6109


0 komentar :
Posting Komentar

COVID-19 Masih Mengintai

Meski berbagai aktivitas di ruang publik perlahan diperbolehkan dengan Adaptasi Kebiasaan Baru (AKB), kita harus tetap waspada karena a...

PROMO BULAN INI!

Dapatkan Diskon harga yang menarik!
===============
GRATIS ONGKIR (GOSEND/GRAB, DLL) SETIAP BELANJA MINIMAL 800 RIBU
===============
INFO CEPAT
Hub. Tlp/WA 0821 9496 6109







  1. Promo-Promo lain yang tersedia (EASI STARTER SET), bisa langsung menghubungi WA Admin:

POPULAR POSTS

Recent Comments

DAFTAR MEMBER HDI Scan / klik disini:

Panduan Registrasi Online:
Cara Mendaftar Menjadi Member HDI